Cara masuk ke dalam permainan, anda hanya perlu mengikuti langkah langkah yang ada di bawah ini
Permainan Golden Flower juga di kenal dengan Three Card Poker. Permainan ini adalah permainan poker cina dan memiliki peraturan yang unik. Permainan Golden Flower sangat mudah untuk di mainkan dan juga mengabungkan berbagai permainan lainnya seperti Dragon Tiger dan Baccarat. Permainan ini bertujuan untuk menguji kepintaran serta keberuntungan para pemain.
Cara Bermain Golden Flower
- Permainan ini menggunakan standar kartu remi tanpa kartu joker. 3 kartu akan di taruh di tempat Dragon dan Phoenix. Setiap putaran baru akan di mulai kartu yang sebelumnya telah digunakan pada putaran sebelumnya akan di shuffle kembali kedalam deck sebelum putaran baru di mulai.
- Di dalam permainan ini terdapat 7 area taruhan (Dragon, Phoenix, Pair 9 Plus, Straight, Flush, Straight Flush, Any Triple).
- Setelah waktu taruhan sudah berakhir, bandar akan mulai menscan kartu yang sudah di taruh bagian Dragon dan Phoenix untuk di perlihatkan kepada permain kartu apa apa saja itu. Setelah itu kartu yang ada di dalam bagian Dragon dan Phoenix akan di adu.
- Kartu yang lebih bagus akan menjadi pemenangnya.
- Apabila kartu yang terdapat di dalam Dragon dan Phoenix memiliki nilai kartu yang sama maka pada putaran ini akan di berakhir sebagai seri. Dan sistem akan mengembalikan taruhan yang sudah di taruhkan oleh pemain.
Perkenalan Tingkatan Kartu Dalam Permainan Golden Flower
Berikut adalah pemabayaran untuk setiap taruhan yang ada dalam permainan Golden Flower
Catatan
- Ketika pemain menaruh taruhan pada taruhan di atas, hanya pemenang aja yang akan di bayar.
- contohnya
1. Anda menaruh taruhan pada Flush. Ketika Phoenix mendapat Flush dan menang, maka pemain menang dan mendapatkan bayaran atas taruhannya.
2. Anda bertaruh pada Straight. ketika Dragon memiliki Flush dan Phoenix mendapatkan Straigh, Dragon menang dan pemain kalah taruhan karena Straight yang pemain taruhakan kalah dari Flush. - Ketika pemain menaruh taruhan pada Straight atau Flush dan pemenang dalam putaran ini mendapatkan Straight Flush, maka yang bertaruh atas Straight dan Flush dapat mendapatkan bayaran atas taruhannya.